7 Hp untuk Game Harga 2 Jutaan Pilihan Kami

Sinet.Id – Hp untuk game harga 2 jutaan dapat menjadi alternatif bagi anda yang mencari hp dengan spesifikasi tinggi namun dibanderol dengan harga yang murah. Menurut versi kami, tersedia tujuh hp gaming murah harga 2 jutaan yang bisa anda coba untuk mlirik ponsel tersebut.

Beberapa vendor ternama seperti realme, Xiaomi, dan Infinix yang menduduki puncak kelas atas dari pilihan hp gaming harga murah tersebut. Beberapa pilihan hp gaming 2 jutaan tersebut seperti realme C35, realme C25, Redmi note 11, redmi 10, Infinix note 10, dan Infinix Note 11s.

Meski dibanderol dengan harga 2 jutaan, namun jajaran ponsel tersebut menawarkan spesifikasi yang tidak bisa dibilang murahan. Sama halnya dengan hp terbaik untuk PUBG dengan grafik extreme yang kami rekomendasikan pada artikel sebelumnya, ponsel kali ini juga memiliki performa yang apik dalam bermain game.

Hp untuk Game Harga 2 Jutaan

Nah, jika anda sudah penasaran mengenai spesifikasi yang ditawarkan hp untuk game harga 2 jutaan tersebut, kami akan menjelaskannya pada poin – poin berikut serta apa yang menjadi keunggulan menarik dari masing – masing ponsel tersebut.

1. Realme C35

hp untuk game harga 2 jutaan

Realme C35 adalah hp gaming seharga 2 jutaan yang bisa menjadi pilihan untuk anda. Ponsel ini memiliki layar berukuran 6,6 inch yang berjenis IPS LCD beresolusi 1080 x 2408 pixels dengan kedalaman 401ppi. Realme C35 sendiri memiliki body berukuran 164,4 x 75,6 x 8,1mm.

Soal performa, realme C35 didukung dengan chipset Unisoc Tiger T616 (12 nm) yang diperkuat dengan CPU Octa Core. Sedangkan pada bagiam memori RAM tersedia RAM 4 GB yang siap mendukung aktifitas anda dalam bermain game.

Spesifikasi

Spesifikasi Realme C35
OS Android 11, realme UI 2.0
Chipset Unisoc Tiger T616 (12 nm)
GPU Mali-G57
RAM 4 GB
Memori Internal 64 dan 128 GB
Baterai 5000 mAh, fast charging 15 Watt
✔️  10 Hp Budget 5 Juta Terbaik Pilihan Kami Mei 2022

2. Redmi Note 11

hp untuk game harga 2 jutaan

Pilihan hp untuk game harga 2 jutaan selanjutnya ada redmi note 11. Performa redmi note 11 didukung chipset Qualcomm Snapdragon 680 dengan prosesor inti Octa Core. Sedangkan bagian RAM terdapat 2 varian yang bisa anda sesuaikan yaitu 4 dan 6 GB.

Redmi note 11 memiliki teknologi layar IPS LCD yang mampu memberikan resolusi 1080 x 2400 pixels pada layar yang berukuran 6,6 inch. Meski redmi note 11 hanya tidak menggunakan layar AMOLED, namun hal ini masih wajar, mengingat harganya yang dibandrol murah.

Body redmi note 11 berukuran 163,6 x 75,8 x 8,8 mm yang dibalut dengan meterial kaca. Meski desain ponsel ini terbilang cukup tebal, hal ini bisa saja karena bodynya tertanam baterai berkapasitas 5000 mAh.

Spesifikasi

Spesifikasi Redmi Note 11
OS Android 11, MIUI 13
Chipset Qualcomm Snapdragon 680
GPU Adreno 610
RAM 4 dan 6 GB
Memori Internal 128 GB
Baterai 5000 mAh, fast charging 33 Watt.

3. Infinix Note 11S

hp untuk game harga 2 jutaan

Infinix juga meluncurkan salah satu hp untuk game harga 2 jutaan yakni pada seri Note 11s. Ponsel ini memiliki layar luas berukuran 6,9 inch yang berjenis IPS LCD dengan resolusi 1080 x 2460 pixels. Sedangkan bodi Infinix Note 11s sendiri berukuran 173,1 x 78,4 x 8,7 mm dengan material kaca dan plastik.

Pada bagian perform, Infinix Note 11s diperkuat chipset Mediatek Helio G96, prosesor inti Octa core yang dipadukan dengan varian RAM 4, 6, dan 8 GB. Infinix Note 11s mengusung sistem operasi Android 11, XOS 10.

Spesifikasi

Spesifikasi Infinix Note 11S
OS Android 11, XOS 10
Chipset Mediatek Helio G96
RAM 4, 6, dan 8 GB
Memori Internal 64 dan 128 GB
Baterai 5000 mAh
✔️  8 Hp yang Kameranya Mirip iPhone Pilihan Kami 2022

4. Redmi 10

Redmi 10 adalah hp seharga 2 jutaan dengan penawaran spesifikasi yang cukup mempuni. Ponsel ini mengusung chipset MediaTek Helio G88 (12nm), CPU Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55), dan GPU Mali-G52 MC2 yang semakin diperkuat dengan RAM 4 dan 6 GB.

Pada bagian memori internal, redmi 10 mempunyai varian 64 dan 128 GB, tergantung dari kebutuhan anda. Ponsel yang dirilis pada bulan Agustu 2021 tersebut mengusung layar berukuran 6,5 inch dengan jenis LCD yang dapat memberikan resolusi 1080 x 2400 pixel.

Spesifikasi

Spesifikasi Redmi 10
Rilis Agustus 2021
Chipset MediaTek Helio G88 (12nm)
CPU Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU Mali-G52 MC2
OS Android 11, MIUI 12.5
RAM 4 GB/6 GB
Memori internal 64 GB/128 GB
Baterai Li-Po 5000 mAh non-removable, Fast charging 18W
Warna Carbon Gray, Pebble White, Sea Blue

5. Realme C25s

Pada poin kelima, ada realme C25s yang dapat menjadi pilihan hp untuk game harga 2 jutaan rekomendasi dari kami. Bodi realme C25s berukuran 164.5 x 75.9 x 9.6 mm dengan berat 209 gram. Sedangkan baterainya sendiri berkapasitas 6000 mAh.

Performa ponsel yang dirilis pada bulan Juni 2021 ini didukung dengan chipset MediaTek Helio G85 (12nm), GPU Mali-G52 MC2, dan sistem operasi yang digunakan adalah Android 11 realme UI 2.0.

Sedangkan pada bagian memori RAM dan media penyimpanan internal tersedia RAM 4 GB dengan memor internal 64 dan 128 GB. Tersedia 2 varian warna yang bisa anda pilih yaitu Water Blue, Water Gray.

Spesifikasi

Spesifikasi Realme C25s
Chipset MediaTek Helio G85 (12nm)
CPU Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU Mali-G52 MC2
OS Android 11, Realme UI 2.0
RAM 4GB
Memori internal 64GB / 128GB
Baterai 6.000 mAh, non-removable
Pilihan Warna Water Blue, Water Gray
Tanggal Rilis Juni 2021
✔️  Cara Mengetahui Password Wifi Terbaru 2023

 

6. Infinix Note 10 Pro

Chipset Mediatek Helio G95 (12 nm) menjadi penopang ponsel Infinix Note 10 pro dalam hal performa. Tersedia varian RAM 6 dan 8 GB yang bisa anda sesuaikan. Sedangkan memori internalnya yakni 64, 128, dan 256 GB.

Spesifikasi

Spesifikasi Infinix Note 10 Pro
Chipset Mediatek Helio G95 (12 nm)
CPU Octa-core (2×2.05 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
GPU Mali-G76 MC4
Sistem operasi Android 11, XOS 7.6
RAM 6/8GB
Memori internal 64GB, 128GB, 256GB
Baterai Li-Po 5000 mAh, non-removable, Fast Charging 33W
Pilihan warna Black, Purple, Nordic Secret
Rilis Juni, 2021

7. Infinix Note 10

Rekomendasi hp untuk game harga 2 jutaan yang terakhir ada Infinix note 10. Ponsel ini memiliki bodi berukuran 173.2 x 78.7 x 8.8 mm. Sedangkan pada bagian perfoma, Infinix Note 10 diperkuat dengan chipset MediaTek Helio G85 (12 nm), GPU Mali-G52 MC2 dan RAM 4GB / 6GB.

Spesifikasi

Spesifikasi Infinix Note 10
Chipset MediaTek Helio G85 (12nm)
CPU Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU Mali-G52 MC2
OS Android 11, XOS 7.6
RAM 4GB / 6GB
Memori internal 64GB / 128GB
Baterai Li-Po 5000 mAh, non-removable
Pilihan Warna Black, Purple, Emerald Green
Tanggal Rilis Mei 2021

 

Read:
10 Hp Kisaran 3 Juta Terbaik Bulan Mei 2022

 

Kesimpulan

Itulah beberapa rekomendasi hp untuk game harga 2 jutaan yang bisa anda pilih. Namun untuk lebih memantapkan pilihan anda terhadap salah satu ponsel diatas, silahkan cek spesifikasi lengkapnya serta baca kelebihan dan kekurangannya.

Leave a Comment